Visual Basic adalah salah satu bahasa pemrograman komputer
Bahasa pemrograman adalah perintah-perintah yang dimengerti oleh komputer untuk melakukan tugas-tugas tertentu.
Bahasa pemrograman Visual Basic, yang dikembangkan oleh Microsoft sejak tahun 1991, merupakan pengembangan daripendahulunya yaitu bahasa pemrograman BASIC (Beginner’s All-purpose Symbolic Instruction Code)yang dikembangkan pada era 1950-an.
Visual Basic merupakan salah satu bahasa pemrograman komputer yang mendukung object (Object Oriented Programming = OOP).
Visual Basic merupakan salah satu Development Tool yaitu alat bantu untuk membuat berbagai macam program komputer, khususnya yang menggunakan sistem operasi Windows.
Title Bar
Merupakan batang judul untuk menunjukkan nama proyek yang sedang aktif
Menu Bar
Merupakan menu utama yang berisi file, edit, view, project dan lain-lain.
Main Bar
Merupakan menu yang berisikan add form, menu editor, cut, copy dan lain-lain.
pointer | Memilih, mengatur ukuran, dan memindah posisi kontrol yang terpasan pada bagian from. |
Picture Box | Menampilkan gambar dari sebuah file |
Label | Menampilkan taks, dimana pengguna program tidak bisa mengubah teks tersebut |
TextBox | Membuat objek teks, dimana teks tersebut dapat diubah oleh penggu program. |
Frameh | Mengelompokkan beberapa kontrol. Frame ini harus dibuat terlebih dahulu sebelum di isi dengan kontrol-kontrol yang akan dikelompokan |
Command Button | Membuat tombol perintah |
CheckBox | Membuat kotak periksa, dimana pengguna program dapat memilih beberapa pilihan sekaligus. |
Line | Membuat garis lurus |
Image | Menampilkan gambar dalam form dengan format bitmap, icon, atau metafile. |
Data | Menghubungkan program dengan database dan menampilkan informasinya pada form |
OLE | Membuat link antara program aplikasi. |
View Code | Menampilkan jendela code yang merupakan tempat untuk menulis kode program dari objek yang terpilih pada jendela form |
View my Object | Menampilkan jedela form yang merupakan tempat untuk mendesain aplikasi program |
Form | Menampilkan atau memnyembunyikan folder yang menampung nama form dari suatu proyek. |
v Dalam pemrograman berbasis obyek (OOP), memahami istilah object, property, method dan Event sangat penting.
§ Object : komponen di dalam sebuah program
§ Property : karakteristik yang dimiliki object
§ Method : aksi yang dapat dilakukan oleh object
§ Event : kejadian yang dapat dialami oleh object
Mengenal program event
Event tindakan yang dilakukan oleh objek sep: menekan tombol keyboard, melakukan drag drop, dll.
Mengenal Metode
Metode merupakan kumpulan perintah suatu fungsi atau prosedur.
Properti merupakan atribut yang melekat pada suatu kontrol yang berfungsi untuk menentukan karakerisik dari kontrol.
Properti juga digunakan untuk menentukan cara kerja dan tampilan dari sebuah kontrol
Event suatu kejadian yang dikenakan untuk objek/kontrol.
Array merupakan sekumpulan nilai data yang “dikelompokkan” dalam sebuah variabel. Array
digunakan bila ada beberapa nilai data yang tipe datanya sama dan akan mendapat perlakuan yang
samapula.
Struktur kontrol di dalam bahasa pemrograman adalah perintah dengan bentuk (struktur) tertentu yang digunakan untuk mengatur (mengontrol) jalannya program.
Visual Basic 6 mengenal dua jenis struktur kontrol, yaitu :
§ Struktur kontrol keputusan - digunakan untuk memutuskan kode program mana yang akan dikerjakan berdasarkan suatu kondisi.
§ Struktur kontrol pengulangan - digunakan untuk melakukan pengulangan kode program.
Struktur kontrol merupakan pengatur aliran program, berbentuk rangkaian perintah yang harus ditulis untuk memenuhi beberapa keadaan, yaitu :
§ Mengulang sebagian rutin karena tidak terpenuhinya suatu kondisi
§ Melanjutkan sebuah pernyataan bila kondisi terpenuhi
§ Memilih sebuah pilihan dari beberapa alternatif bila sebuah kondisi terpenuhi
Ø IF
§ Digunakan untuk membandingkan suatu kondisi tertentu, jika kondisi tersebut benar maka akan menjalankan ekspresi tertentu, tetapi kalau salah tidak akan dijalankan.
Ø SELECT CASE
§ Digunakan untuk melakukan pemilihan yang jumlahnya banyak atau bertingkat.
Ø LOOP (Pengulangan)
§ Pengulangan sering juga disebut dengan iterasi adalah perintah program yang mengintruksi suatu tugas diulang-ulang berdasarkan kondisi tertentu
v Do While
§ Melakukan pengulangan terus menerus selama (while) selama suatu kondisi memenuhi syarat atau bernilai True dan akan berhenti jika kondisi bernilai False
v DO WHILE kondisi [Pernyataan]
v Exit DO [Pernyataan]
v LOOP
v atau
v DO [Pernyataan]
v Exit DO [Pernyataan]
v LOOP While [kondisi]
v Do Until
§ Do Until akan menjalankan blok program didalam Loop selama kondisi yang dibandingkan tidak terpenuhi (False), akan berhenti jika memenuhi syarat(True)
v DO Until kondisi [Pernyataan]
v Exit DO [Pernyataan]
v LOOP
v atau
v DO [Pernyataan]
v Exit DO [Pernyataan]
v LOOP Until [kondisi]
Ø For…Next
§ Digunakan untuk mengulangi suatu perintah dalam jumlah yang ditentukan.
1 komentar:
Gold Reef City Contact Number (775) 334-9889 | shootercasino 10cric login 10cric login sbobet ทางเข้า sbobet ทางเข้า 우리카지노 쿠폰 우리카지노 쿠폰 509Play'n GO, OVO, Jupiters, Quickspin and Tumble feature - Casino
Posting Komentar